Tadarus[1] Al-Qur’an Di Bulan Ramadan
Ramadan merupakan bulan yang penuh berkah, karena di dalamnya terkandung banyak kebaikan. Tidak heran, pada bulan ini semua umat Islam berlomba-lomba untuk mencari kebaikan serta berbagai amal ibadah mereka lakukan untuk mengisi bulan ini; baik amal sunnah maupun amal wajib. Diantaranya ialah membaca Al-Qur’an; baik individu maupun bersama-sama (tadarus), salat Tarawih, salat Witir, ngaji
Read More